Pada kesempatan ini saya mau bahas tentang cara mengecek jenis ram pada laptop yang kita gunakan, dan tentunya hal ini dilakukan agar ketika kita ingin mengganti atau upgrade ram laptop kita tidak terjadi masalah dan hasil yang didapat akan maksimal sesuai dengan keinginan.
Untuk melakukan pengecekan ram/ddr laptop ada beberapa cara, diantaranya dengan bantuan aplikasi yaitu CPU-Z , dan dengan bantuan aplikasi ini kita tidak perlu membuka casing laptop untuk melihat secara langsung jenis ddr yang terpasang di laptop.
Adapun hasil pengecekan yang saya lakukan pada laptop yang berbeda, sebagai berikut :
DDR3 STANDAR
Dari ke dua gambar dias sekilas tidak ada perbedaan yang terlalu mencolok, hanya yang membedakan dari 2 jenis DDR diatas adalah hanya Voltage saja.
Jadi kesimpulannya DDR standar dan DDR seri L, hanya di bedakan dari tegangan saja, DDR Standar memiliki tegangan sebesar 1.50 Volt, sedangkan DDR L memiliki tegangan sebesar 1.35 Volt.
Jadi apabila salah dalam menentukan jesin dari kedua jenis ddr tersebut maka tentunya tidak akan berfungsi di perangkat/laptop kita, sehingga proses penggantian yang kita lakukan akan sia-sia, karena tidak akan berfungsi sama seklai.